Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2017

Seminar Media Pembelajaran Matematika Berbeasis IT

Gambar
Assalamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh. Alhamdulillaah... Telah terselenggara "Seminar Nasional Media Pembelajaran Matematika" pada: Hari: Sabtu, 11 November 2017 Waktu: 08.00-12.00 WIB Tempat: Aula Kampus 1 IAIN Salatiga HMJ Tadris Matematika IAIN Salatiga menyelenggarakan Seminar Nasional dengan tema “Inovasi Pembelajaran dan Media Pembelajaran Berbasis IT”.Seminar tersebut diikuti oleh oleh lebih dari 300 peserta yang terdiri dari mahasiswa IAIN Salatiga dan tamu undangan yang terdiri dari dosen FTIK IAIN Salatiga, mahasiswa dari perguruan tinggi negeri dilingkup Semarang-Salatiga, dan perwakilan dari IKAHIMATIKA Indonesia. Dengan rundown acaranya sebagai berikut. Pembukaan Menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Hymne IAIN Salatiga   Sambutan dari Ketua Pelaksana, Ketua Umum HMJ Tadris Matematika IAIN Salatiga, Ketua Jurusan Tadris Matematika IAIN Salatiga, dan Dekan FTIK   Materi   Penutup   Pengumuman dan penyerahan hadiah pemenang l...

Lomba Media Pembelajaran Matematika Berbasis IT

Gambar
Assalamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh.  Alhamdulillaah... Telah terselenggara "Lomba Media Pembelajaran Matematika Berbasis IT" pada: Hari: Kamis, 08 November 2017 Waktu: 08.00-11.00 WIB Tempat: Aula Gd. Ahmad Dahlan, Kampus 3 IAIN Salatiga HMJ Tadris Matematika IAIN Salatiga menyelenggarakan Lomba Media Pembelajaran Matematika dalam rangkaian kegiatan Seminar Nasional dengan tema “Inovasi Pembelajaran dan Media Pembelajaran Berbasis IT”. Lomba ini diikuti oleh 6 tim yang beranggotakan 3-5 mahasiswa. Dengan rundown acara sebagai berikut. Pembukaan   Menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Hymne IAIN Salatiga   Sambutan dari Ketua Pelaksana, Ketua Umum HMJ Tadris Matematika IAIN Salatiga, dan Ketua Jurusan Tadris Matematika IAIN Salatiga   Acara Inti   Penutup Adapun acara inti lomba tersebut adalah presentasi media pembelajaran karya dari tiap tim yang dinilai oleh Bpk. M. Istiqlal, M.Pd dan Bpk. Winarno, S.SI, M.Pd sebagai ...

TIM IAIN SALATIGA MERAIH JUARA HARAPAN 3 DI FOA 2017

Gambar
Tiga mahasiswa jurusan Tadris Matematika dari angkatan 2016 ; Andi Moh. Abrianto, Abdul Karim Susanto, dan Yulida Anggriawan bersama dua dosen pembimbing dari IAIN Salatiga Saiful Marom, M.Sc dan Arif Billah, M.Pd. m engikuti Festival of Agroindustry (FoA) yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Ilmu Agroindustri (Himalogin) Institut Pertanian Bogor pada 13-15 Oktober 2017 lalu. Karya mereka berhasil terpilih sebagai 10 finalis terbaik dan diundang untuk datang ke IPB dalam kompetisi Lomba Karya Ilmiah Nasional (LKTIN), tampil untuk mempresentasikan karya inovasi yang berjudul “Optimalisai Peningkatan Hasil Budidaya Pertanian Lahan Kering ( Cultivation of Agriculture Dry Land ) Berbasis TTG dengan Alat Traktor Terbarukan yang menggunakan Sistem Tenaga Pedal . ” Diuji oleh Dewan Juri yang berpengalaman dibidangnya dan berhasil memperoleh Juara Harapan 3 dari 10 Finalis mahasiswa yang diundang mempresentasikan karya mereka dalam ajang FoA IPB. F o A 2017 merupakan ran...